Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman angkat suara atas langkah Koalisi Utama, Habaib dan Pengacara Anti Penodaan Agama (KUHAP APA) melaporkannya ke Pusat Polisi Militer Angkatan Darat (Puspomad).
Laporan ini berkaitan dengan pernyataan Dudung yang dianggap menyinggung umat agama tertentu saat menjadi bintang tamu di salah satu acara bincang-bincang di YouTube. Dudung mengatakan dengan berdoa memakai bahasa apapun Tuhan akan mengerti.
Video Jurnalis: Muhamad Faisal Rinaldi, Firda Rahmawan
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Narator: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Ivan Khabibu Rochman
Produser: Yusuf Reza Permadi
#KSADDudung #SuaraKompas #JernihkanHarapan
agama angkatan darat bahasa dudung dudung abdurrachman kcm ksad dudung abdurrachman kuhap apa news penodaan agama polisi militer puspomad tentara nasional indonesia tni youtube
0 Comments